Cara Mudah Menguatkan Sinyal 4G

Bila dilokasi anda memang benar benar sulit mendapatkan sinyal provider yang stabil, padahal hanya provider satu satunya yang ada, sangat disarankan menggunakan antena outdoor. Antena outdoor tipe omidirectional disarankan bila di lokasi sudah ada sinyal "jaringan" minimal 1-2 bar. 
Antena OHG 4G omnidirectional adalah salah satu antena outdoor yang bisa anda beli di marketplace seperti Tokopedia atau Bukalapak. Harga antena OHG 4G tidak semahal antena yagi, apalagi cara penggunaan antena OHG pada ujung kabel menggunakan system induksi, lebih praktis dan fleksibel untuk digunakan sebagai penguat sinyal smartphon HP atau USB Modem.

Cara Mudah Menguatkan Sinyal 4G


Cara penggunaan antena OHG sangatlah mudah,
  • Pilih lokasi penempatan tiang yang mempunyai sensitifitas sinyal terbaik
  • Siapkan tiang untuk penempatan Antena OHG 4G
  • Usahakan ketinggian antena OHG 4G di atas atap rumah/pohon/bangunan
  • Pastikan Antena OHG 4G dalam kondisi bebas halangan
  • Tambah ketinggian tiang ( bila diperlukan ) sampai antena tidak terhalang
  • Tempelkan Loop Induksi dibelakang Smartphone atau Modem
  • Cari posisi sinyal terbaik dengan menggeser posisi Smartphone atau Modem
Cara Mudah Menguatkan Sinyal 4G

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Pemasangan Antena OHG 4G

Antena Penguat Sinyal 4G

cara mengatasi internet lemot di android